Untuk itu disini saya akan membagi sebuah Trik untuk menyelesaikan tugas ataupun pekerjaan anda jika keyboar di komputer/Laptop anda mengalami kerusakan (kerusakan serius) dan anda tidak memungkinkan untuk membeli keyboard dalam waktu cepat. bila anda dapat membeli / mengganti keyboard anda yang rusak, maka tak perlu menggunakan trik ini.
Caranya adalah dengan menggunakan salah satu fasilitas yang diberikan oleh Ms. Windows yaitu : On-Screen Keyboard. On Sreen Keyboard termasuk aplikasi yang dapat digunakan secara langsung tanpa harus diinstal manual, karena sudah termasuk di dalam paket penginstalan windows anda. untuk dapat menggunakan On-Screen Keyboard adalah sebagai berikut :
- Buka Menu Start -> Programs -> Accessories -> Accessibility dan pilih On-Screen Keyboard, seperti pada gambar dibawah ini :
- Maka akan tampil aplikasi On-Screen Keyboard dan anda sudah dapat mengetik teks yang anda inginkan dengan mengklik huruf atau abjad yang anda inginkan.
NB : untuk windows 7 klik start trus cari On-Screen Keyboard di pencarian
Tidak ada komentar:
Posting Komentar